April 27, 2014

Meningkatkan Kecepatan Google Chrome pada Android







tips dan tricks How To Speed Up Your Android Chrome Browser atau tentang bagaimana meningkatkan kecepatan aplikasi google chrome pada android sudah banyak yang posting, tapi ini hanya berbagi pengalaman saja. saat menggunakan google chrome pada android, mungkin kalian pernah mengalami pengalaman yang mengesalkan seperti loading chrome yang lelet, crash, atau slow motion ketika di gerakan naik/turun.

 

jika teman-teman sudak menggunakan chrome dan tidak ingin ganti browser berikut ada cara untuk mengoptimalkan kecepatannya.

- buka aplikasi google chrome pada android
- kemudian pada tab url ketikan 'Chrome://Flags/ 
 

- kita akan langsung dibawa ke settingan google chrome. pada area setingan cari bagian “Maximum tiles for interest area Mac, Windows, Linux, Chrome OS, Android"

 

- pilih pada bagian default, kemudian pilihlah 512. jika android kalian RAM nya dibawah 512 disarankan pilihlah angka dibawah itu misalkan 256. ini bertujuan agar chrome tidak mengambil semua memori pada android kalian.

 

jika ingin mengembalikan seperti semula, tinggal ikuti langkah yang sama dan set pada default.

sekian dan semoga bermanfaat.


No comments:

Post a Comment